Skip to content

Cara Memanjangkan Rambut dengan Cepat dan Lurus Paling Mudah

  • by

Memanjangkan rambut membutuhkan waktu yang tidak sebentar. Seperti yang kita tahu bahwa rambut tumbuh 2 cm setiap 30 hari. Cukup lama untuk menunggu rambut bisa tumbuh panjang. Untuk mempercepat pertumbuhan rambut tersebut, anda bisa mencoba beberapa cara berikut ini. Inilah cara memanjangkan rambut dengan cepat dan lurusย paling mudah dilakukan setiap hari.

Cara pertama yakni menghindari penggunaan alat pemanas rambut. Berbagai macam alat pemanas rambut mampu membuat rambut kering. Rambut kering lebih beresiko untuk patah. Jika rambut mengalami patah berulang kali tentu saja anda tidak bisa memanjangkan rambut. Alat pemanas rambut yang sering digunakan adalah catok rambut dan hair dryer.

Cara ke dua yakni dengan menjaga kelembaban rambut. Rambut yang lembab tidak mudah patah karena cukup kuat. Untuk menjaga kelembaban rambut ini anda bisa dengan memilih shampo yang tepat. Setelah selesai mencuci rambut, bilas rambut menggunakan conditioner. Tunggu rambut sampai kering, anda bisa menggunakan vitamin rambut. Untuk menjaga agar lembab setiap hari, anda menggunakan masker rambut.

Itulah dua cara untuk menjaga kesehatan rambut paling mudah dilakukan. Rambut yang sehat akan lebih mudah panjang dalam waktu singkat. Menggunakan du acara di atas bisa membuat rambut anda tampak lebih lurus. Memiliki rambut panjang dan lurus tentunya akan menunjang penampilan anda menjadi lebih menarik.